Kelinci Jawa, Spesies Kelinci Langka Dari Pulau Jawa
Kelinci Jawa atau Truwelu Jawa (Lepus nigricolis) merupakan spesies mamalia dari genus Lepus, family Leporiadae yang berasal Jawa, Indonesia. Selain di Jawa, spesies kelinci ini juga terdapat di India. Ia berhabitat di wilayah hutan-hutan berbatu atau karang dataran tinggi di Jawa Barat. Kelinci ini mungkin tidak banyak orang yang tahu. Karena jarang yang memeliharanya,…