
KURMA, SI BUAH YANG TELAH DIKONSUMSI SEJAK RIBUAN TAHUN YANG LALU
Kurma adalah salah satu buah yang familiar bagi manusia. Buah kurma telah dikonsumsi oleh manusia telah terjadi sejak ribuan tahun yang lalu. Buah ini dapat dikonsumsi langsung ataupun dikeringkan dahulu. Salah satu jenis tanaman palm-palman ini berasal dari kawasan Asia Timur Tengah dan Afrika Utara. Dan perdagangan dari buah ini juga telah tersebar di berbagai…