
MENGENAL TANAMAN SERTA BUNGA FLAMBOYAN ATAU SEMARAK API
Deskripsi Tentang Tanaman Flamboyan Tanaman flamboyan atau semarak api (Delonix regia) adalah spesies tanaman berbunga dengan berhabitus pohon dari marga genus Delonix, tribus Caesalpinieae, subfamili Caesalpinieae, serta famili Fabaceae (Polong-polongan). Tumbuhan yang berasal dari wilayah Madagaskar ini di introduksi ke Indonesia untuk tujuan ditanam sebagai tanaman hias. Hal ini karena tanaman flamboyan memiliki penampilan yang…