MUSANG LUWAK, HEWAN OMNIVORA YANG PANDAI MEMILIH BIJI KOPI BERKUALITAS

Kopi luwak dikenal sebagai jenis kopi termahal di Dunia. Kopi ini bukanlah sebuah kultivar tanaman, melainkan biji tanaman yang telah dimakan oleh hewan luwak dan dikeluarkan bersama dengan feses. Dalam proses pencernaan si hewan, biji kopi tidak hancur, hanya terbelah kepingnya saja. Proses fermentasi alami yang terjadi dalam perut luwak lah yang membuat si biji…

Read More