
CUMI-CUMI, KELOMPOK HEWAN LAUT DARI KELAS CHEPALOPODA YANG DAPAT DIKONSUMI OLEH MANUSIA
Cumi-cumi termasuk sebagai hewan laut dari kelas Chepalopoda yang dapat dikonsumsi atau dimakan oleh manusia. Ia pun tergolong sebagai sumber pangan dengan harga mahal di pasaran. Hewan yang dapat menyemburkan tinta hitam sebagai perlindungan diri ini mempunyai daging yang kenyal dan dikenal lezat. Untuk mengolah cumi-cumi juga begitu mudah. Hanya dibakar saja, rasanya sudah enak….