JAMU MENJADI MINUMAN OBAT TRADISIONAL INDONESIA YANG ADA SEJAK ZAMAN DAHULU
Penjelasan Terkait Dengan Jamu Yang Menjadi Minuman Obat Tradisional Indonesia Para leluhur Kita telah mewariskan banyak hal kepada orang-orang pada masa kini. Budaya, adat istiadat, makanan, minuman dan yang tidak kalah penting juga obat. Salah satu obat tradisional yang kita miliki biasa disebut juga sebagai jamu. Jamu merupakan sebutan untuk minuman obat tradisional Indonesia dibuat…